Rabu, 12 Desember 2012

Doa Mohon Dijauhkan Dari Malapetaka



Saat ini banyak sekali malapetaka yang terjadi di muka bumi. Mulai dari bencana alam (banjir, gempa bumi, tanah longsor, dan sebagainya) hingga kecelakaan yang bersifat masal (kapal tenggelam, pesawat jatuh, dan sebagainya. Belum malapetaka yang bersifat individu, seperti kegagalan dalam bisnis, kegagalan dalam membangun rumah tangga, dan sebagainya. Petaka-petaka tersebut merupakan penghalang kebahagiaan. Oleh karena itu, sangat dianjurkan untuk membaca doa berikut ini agar kita dijauhkan dari segala malapetaka. Atau jika sudah terlanjur menimpa, kita menghiba rahmat-Nya agar secepat mungkin mencabut malapetaka itu.

Bacaan Doa Mohon Dijauhkan Dari Malapetaka
“Rabbanaksyif ‘annal ‘azaaba innaa mu’minuuna”
Arti Doa Mohon Dijauhkan Dari Malapetaka
“Ya Tuhan kami, lenyapkanlah azab itu dari kami. Sungguh, kami akan beriman. (Q.S. ad-Dukhan [44]:12)”

http://kumpulandoa.com/doa-mohon-dijauhkan-dari-malapetaka.htm



* Apabila ada kesalahan, harap disampaikan pada form komentar di web aslinya. caranya klik sumbernya dan beri komentar di web itu. sesuai dengan yang di tunjukan oleh web itu.

semoga doa ini dapat bermanfaat. amin



Artikel Terkait: